Resep Masakan Gado Gado Sederhana

Resep Masakan Gado Gado Sederhana - Hallo sahabat Resep Masakan Dunia Terlengkap, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Masakan Gado Gado Sederhana, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Resep Gado Gado, Artikel Resep Masakan Salad, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Masakan Gado Gado Sederhana
link : Resep Masakan Gado Gado Sederhana

Baca juga


Resep Masakan Gado Gado Sederhana

resep gado gado, masakan gado gado
Resep Masakan Gado Gado Sederhana
Resep Masakan Gado Gado Sederhana - Gado-gado, makanan khas Indonesia atau bisa disebut juga saladnya orang Indonesia.
Terdiri dari sayur sayuran an yang direbus/dikukus lalu dicampur dengan bumbu kacang, dilengkapi dengan telur dan timun dan diberi taburan bawang goreng, emping atau kerupuk. Ada juga yang menyajikannya dengan nasi/lontong.

Resep Masakan Gado Gado Sederhana

Bahan Bahnnya:

  • Selada, iris 
  • Kol, iris 
  • Tauge, siangi 
  • Buncis, iris 
  • Wortel, iris bulat 
  • Kentang, potong-potong 
  • Tahu putih, goreng, potong dadu 
  • Tempe, goreng, potong dadu 
  • Timun, potong dadu 
  • Telur rebus

Bumbu Kacang:

  • 200 gram kacang goreng, blender halus
  • 500 ml santan dr 1 butir kelapa 
  • 1 batang serai, memarkan 
  • 2 lembar daun jeruk 
  • 1 sendok makan kecap manis (sesuai selera)
  • Air asam jawa secukupnya

Bumbu Halus:

  • 5 cabe merah besar 
  • 3 bawang putih 
  • 1 sendok makan gula merah serut
  • Garam secukupnya

Pelengkap:

  • bawang goreng 
  • Emping goreng 
  • Kerupuk

Langkah langkahnya:

  • Bumbu kacang : panaskan 2 sendok makan minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum, angkat. Campur tumisan bumbu dg kacang halus, santan, serai, daun jeruk, air asam jawa dan kecap manis, aduk rata. Masak hingga mendidih dan mengental, angkat. 
  • Kukus/rebus sayuran hingga matang, angkat dan tiriskan.

TIPS merebus sayuran agar terlihat segar :

 Didihkan air, tambahkan garam, masukkan sayuran hijau, masak sebentar, angkat. Masukkan ke dalam air es selama 5 menit, angkat dan tiriskan.


Demikianlah Artikel Resep Masakan Gado Gado Sederhana

Sekianlah artikel Resep Masakan Gado Gado Sederhana kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Masakan Gado Gado Sederhana dengan alamat link https://kumpulan-masakan-dunia.blogspot.com/2017/04/resep-masakan-gado-gado-sederhana.html

Komentar

Paling Populer

Resep Cara Membuat Chicken Steak ala Waroeng Steak

[TIPS] Menghilangkan Bau Prengus Pada Kikil

Resep Cara Membuat Sate Ayam Empuk + Sambal Kacang

Resep bumbu pengetan ikan bader ala Semua Resep Ibu

Resep Cara Membuat Ayam Penyet Empuk

Resep Sambal Pencok Kacang Panjang by @chichiwiranata

Resep Garang Asem Ayam + Kuah Bening Seger

Resep Rahasia Cara Membuat Es Krim Walls dan Campina

Resep bakso goreng pedas by @deviirwantari

Resep Masakan Tumis Cumi Pete By @dewi.yuliana23