Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

[REVIEW] Chips Taro Keripik Talas Rasa Pedas a.k.a NAGITOZ

Gambar
bagian depan bungkus chipstaro rasa pedas ChipsTaro Keripik Talas Rasa Pedas . Rasa pedas memang punya banyak penggemar yang sangat loyal. Mulai dari sekedar suka hingga yang fanatik sekalipun semuanya ada. Hal tersebut ternyata tidak luput dari pantauan para pebisnis kuliner, salah satunya makanan ringan. Buktinya camilan dengan varian rasa pedas tidak pernah kosong dari pasaran. Salah satunya keripik talas rasa pedas. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memiliki bisnis kuliner yang dinaungi oleh PT Raja Nikmat. Salah satu produk camilannya adalah ChipsTaro yang merupakan keripik talas dengan aneka rasa. Setelah sukses dengan Review Chipstaro Keripik Talas Rasa Keju dan Review Chipstaro Keripik Talas Rasa Sweet Garlic , kini saatnya saya melanjutkan petualangan kuliner ke Review Chipstaro Rasa Pedas.  KOMPOSISI Talas 52,92%, minyak kelapa sawit, bumbu balado (mengandung cabe bubuk 3,5%, penguat rasa inosinat dan guanilat, pewarna kurkumin CL No 75300 dan ekstrak anato CL 75120), Gula dan

[REVIEW] Indomie Rasa Tengkleng Kambing Khas Jawa Tengah

Gambar
indomie rasa tengkleng khas jawa tengah Indomie Rasa Tengkleng Kambing Khas Jawa Tengah . Indonesia begitu kaya akan kelezatan kuliner nusantaranya yang beraneka rupa dari Sabang sampai Merauke. Dari Sabang sampai Merauke kita melintasi yang namanya provinsi Jawa Tengah. Ternyata di sana ada kuliner tradisional dengan bahan dasar daging kambing yang termasyur hingga ke luar provinsi. Namanya  tengkleng kambing . Rasanya kuliner ini mantap banget lho guys! Kabar gembiranya, kini  Indomie Kuliner Nusantara  telah meluncurkan varian baru yaitu rasa  Tengkleng Khas Jawa Tengah . Pecinta kuliner kambing wajib icip pakai banget. Sebelum icip, kita baca reviewnya dulu yuk?! Indomie adalah salah satu perusahaan produsen mie instan dengan jumlah konsumen terbanyak di Indonesia. Bukan hanya di Indonesia, mie instan ini juga terkenal hingga ke beberapa negara tetangga. Dua diantaranya adalah Nigeria dan India. Kalau tidak percaya, Anda bisa mengeceknya di channel Youtube. Di sana ada banyak vide

Lumpia isi sayur, kulit renyah | Semua Resep Ibu

Gambar
Lumpia, siapa yang tak kenal dengan jajanan yang satu ini, jajanan yang sering kita temmui dan dijajakan oeh si Abang, mas atau Pak Lek si penjual lumpia. Selain untuk dikonsumsi sendiri, jajanan lumpia ini dapat juga digunakan sebagai tambahan uang belanja / alias dijual, mengingat banyak sekali penggemar si lumpia. Untuk resep kulit lumpia sendiri baru saja saya temukan disalah satu grup resep masakan, yang di share oleh bunda +Dwi Nita Permata S  Berikut ini resep lumpia isi sayur, si kulit renyah. Lumpia isi sayur   Resep lumpia isi sayur 🌺🌺Resep kulit lumpia anti robek Bahan 1 gelas belimbing tepung terigu 3 sendok makan tepung tapioka/kanji 1 butir putih telur 200 ml air Sedikit garam 1 sendok makan minyak sayur / minyak goreng Cara membuat kulit lumpia Campur semua bahan aduk rata sampai tidak ada yang bergerindil/tidak menggumpal diamkan 30 menit. Panaskan teflon, olesi dengan minyak sayur, tuang adonan  sedikit buat melingkar hingga  merata Saya menggunakan kuas untuk mera

Resep kepala dan ceker ayam bumbu rujak pedas | Semua Resep Ibu

Gambar
Resep kapala dan ceker ayam bumbu pedas, alasan masak makanan ini karena suami senang dengan makanan yang serba pedas, kebetulan persediaan di lemari es adanya kepala dan ceker ayam, akhirnya ide masak muncul bumbu rujak pedas. Langsung saja ya.... dilihat resepnya. Kepala dan ceker ayam bumbu rujak pedas Resep kepala dan ceker ayam bumbu rujak pedas Bahan 500 gram ceker dan kepala ayam Sedikit minyak goreng, untuk menumis Air secukupnya. Bumbu yang dihaluskan 5 siung bawang merah 4 siung bawang putih 2 buah tomat ukuran sedang 4 butir kemiri ½ sendok makan ketumbar 25 buah cabai rawit 2 ruas jahe 2 ruas kunyit 1 sendok teh merica Bumbu yang tidak dihaluskan 2 ruas lengkuas digeprak 3 lembar daun salam 3 lembar daun jeruk purut 1 batang serai, di geprak/memarkan Garam secukupnya Penyedap rasa seperlunya ( jika suka) Cara memasak Cuci bersih kepala dan ceker ayam, potong bagian paruh dan kuku ceker ayam, cuci bersih, sisihkan. Rebus ayam yang telah dicuci, rebus sampai matang. (ketika a

[TIPS] Memasak Indomie Plus Plus (Indomie Kemangi Spesial)

Gambar
Resep Indomie Spesial Anti Mainstream . Hai sobat pecinta kuliner dimanapun Anda berada? Ada yang suka makan mie instan tidak? Saya sendiri sudah sejak kecil menyukai mie instan. Tapi tetap ya konsumsinya tidak setiap hari. Salah satu merk mie instan yang saya suka adalah Indomie. Hari ini saya mau berbagi resep andalan sejak 2 tahun lalu yaitu  Indomie Kemangi Spesial . Sebagai pecinta kuliner, saya suka mencoba berbagai varian rasa Indomie. Dari berbagai varian rasa yang ditawarkan pada umumnya saya suka. Namun meskipun demikian tetap ada varian yang tidak terlalu saya sukai. Untuk yang paling sering saya olah adalah Indomie goreng biasa dan Indomie kuah rasa soto spesial. Anda sendiri suka rasa apa? Memasak mie instan memang memiliki beberapa sisi negatif yang sering membuat orang was-was. Salah satu diantaranya adalah beberapa bahan yang digunakan di sana termasuk dalam kategori sulit dicerna, seperti tepung terigu contohnya. Untuk mengurangi efek buruk yang mungkin dapat ditimbul

Resep Sate Kambing Sambal Kecap

Gambar
Bagi sebagian orang ada yang menjadikan sate kambing sebagai makanan favoritnya, sebagian lagi ada yang menjadikan sebagai pantangan. Tapi di saat hari raya idul adha, hampir setiap orang mendapatkan daging kambing. Tidak ada salahnya bagi seseorang yang pantang makan daging kambing untuk memasak daging kambing buat keluarganya. Daging kambing bisa diolah menjadi berbagai macam masakan, tapi salah satu yang populer yaitu sate kambing. Jadi kita tidak perlu bingung lagi ketika mendapat daging kambing dari hasil Qurban di hari raya idul adha. Kita tinggal bikin aja sate kambing. cara masaknya juga simple dibanding dengan mengolah daging kambing untuk masakan lainnya. Nah bagi yang belum tahu cara membuat sate kambing biar empuk dengan bumbu kecap, mari kita sama-sama praktekkan.  Bahan-bahan sate kambing: 1 kg daging kambing muda dan lemaknya. Kalau bisa minta sedikit hati kambing. 30 tusuk sate 15 sendok makan kecap manis Mentega secukupnya Bumbu sate kambing: bawang merah 12 siung Keca

Resep es cream dung-dung kw susu UHT, home made | Semua Resep Ibu

Gambar
Resep es cream susu UHT ini saya temukan di cookpad, karena saya hanya mempunyai bahan seadanya, jadi saya terpaku ingin mencoba resep ini, dan hasilnya sungguh memuaskan. Untuk susu UHT nya sendiri saya menggunakan yang mempunyai rasa coconut delight, jadi saya hanya menambahkan sedikit gula pasir ke dalam adonan es cream ini. Jika Anda menggunakan susu UHT yang plain/full cream maka Anda dapat menbahkannya sesuai selera Anda, jika diresep aslinya menggunakan 12 sendok makan gula pasir. Yuk langsung saja dilihat resepnya.... Es cream dung-dung "kw" susu UHT, home made Resep es cream dung-dung "kw" susu UHT, home made Bahan 1 liter susu UHT, saya pakai coconut delight Fr...sian Flag 5 sendok makan tepung maizena 3 sendok gula pasir/sesuai selera Sejumput garam 1 sendok makan sp Cara membuat Larutkan tepung maizena dengan sedikit susu UHT (diambil dari susu UHT 1 liter), aduk rata sampai tepung maizena larut. Campur susu UHT, larutan maizena, gula pasir dan garam, m

Resep Cara Membuat Rendang Daging Sapi Empuk & Tidak Alot

Gambar
Rendang daging sapi merupakan salah satu makanan favorit yang paling sering dicari banyak orang ketika makan di restoran atau warung makan seperti Rumah Makan Padang dan sebagainya. Karena rasanya enak dan lezat, harganya pun tidak terlalu mahal. Rendang daging sapi juga sering digunakan pada acara acara tertentu seperti hajatan pernikahan atau acara acara resmi seperti rapat dan sebagainya. Selain daging kambing, daging sapi juga marak dan populer pada saat hari raya idul adha, karena hampir di setiap daerah sekarang banyak yang qurban sapi. Oleh karena itu di setiap hari raya idul adha orang orang pada mendapatkan daging sapi. Mungkin kalau daging kambing kambing gampang, kita tinggal bikin sate aja sudah. Tetapi kalau daging sapi rasanya kurang enak kalau dijadikan sate, makanya jarang jarang ada orang yang jualan sate sapi. Nah tidak sedikit keluarga yang bingung ketika mendapatkan daging sapi, terutama keluarga baru yang isinya ibu muda atau bahasa kerennya mahmud (mamah muda) yan

[REVIEW] Kangen Water

Gambar
Minum air adalah kebutuhan mutlak manusia. Seperti yang kita tahu, usaha penjualan air mineral sudah sangat umum di era modern ini. Berbagai merk air minum kemasan bermunculan. Para produsen saling berlomba-lomba mencari pelanggan. Semakin sedikitnya sumber air minum berkualitas pun dimanfaat oleh beberapa pengusaha kreatif untuk mencoba bisnis penyediaan air minum. Selangkah lebih unggul, ENAGIC Indonesia menyediakan mesin yang dapat mengubah air minum kita menjadi lebih unggul dari sekedar air minum biasa. Air ajaib tersebutlah yang sekarang ini biasa kita kenal dengan nama KANGEN WATER . TUNTUTAN Tuntutan era modern mengharuskan kita memiliki tubuh yang sehat dan fit. Apa pasal?. Tubuh dengan kondisi kurang fit tidak akan mampu melakukan aktivitas sehari-hari sesuai tuntutan zaman dengan maksimal. Hidup di era serba cepat yang tidak mau menunggu seperti ini, mau tidak mau kita harus menyesuaikan diri. Menjadi cepat atau tertinggal di belakang?. Untuk dapat menjadi cepat kitapun haru