Resep Sosis Goreng Kentang Ala Korea
Sosis Goreng Kentang Ala Korea - ini adalah salah satu jajanan di korea kalo kata orang indonesia hehe, sama sih kaya di indonesia jajanan ini bedanya dari potato atau kentang yang di potong secara memanjang dan di goreng bersama sosis , berikut adalah bahan-bahnnya : Bahan-Bahan: 1 buah sosis 1 buah kentang minyak goreng Bahan Adonan: 100 gram tepung terigu 75 gram tepung maizena 1 butir telur 2 sendok teh gula 50 cc susu cair Cara Membuat: cuci kentang terlebih dahulu kemudian Kupas dan potong kentang memanjang. Kemudian goreng setengah matang, sisihkan. Untuk bahan adonan, campurkan tepung terigu, tepung maizena, telur, dan gula. Tuangkan susu sedikit demi sedikit.Aduk rata. Masukkan sosis di dalam adonan tepung, lalu selimuti dengan kentang goreng. Kemudian goreng lagi hingga matang. Resep Sosis Goreng Kentang Ala Korea adalah resep yang mudah ya , selamat mencoba